Detail Buku:
Judul: FIQH AL IKHTILAF ( NU - MUHAMMADIYAH )
Penulis: M.Yusuf Amin Nugroho
Bahasa: Indonesia
Bahasa: Indonesia
Jumlah halaman: 172 halaman
Jenis File: PDF
Besar file: 1,15Mb
Kita tahu, sebenarnya perbedaan pendapat dalam masalah fiqih bukan lagi masalah baru, melainkan sudah ada sejak Rasulullah Saw. wafat. Perbedaan masalah fiqih terus berkembang seiring dengan berkembangnya zaman dan timbulnya masalah-masalah baru dalam kehidupan. Pasca Rasulullah wafat mulai timbul perbedaan pendapat yang kemudian melahirkan madzhab-madzhab, yang di antara madzhab-madzhab itu saling berdebat, dan dari perdebatan mereka yang tidak mungkin menemukan kesepakatan karena masing-masing memiliki dasar sendiri-sendiri yang kemudian menimbulkan perselisihan, dan dari perselisihan itu berlanjut menjadi perang dingin, atau bahkan menyebabkan terjadinya benturan secara fisik maupun pertikaian politis.
Mari terus berbagi kebaikan dan mempererat ukhuwah islamiyah.
Salah satunya dengan turut menyebarluaskan dan merekomendasikan
e-book ini kepada sahabat, keluarga, dan orang-orang yang Anda cintai dengan sepenuh ketulusan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Apakah Artikel ini bermanfaat bagi ANDA ?